PHP : Cara merubah zona waktu server

Ditulis oleh on Corner-Archive | - 2/09/2015

PHP cara merubah zona waktu server ke Asia/Jakarta


PHP


Tinggal kopi paste kode berikut ke skrip php kamu:
/*
 - set default timezone 
*/
date_default_timezone_set('Asia/Jakarta');

Tips :
Untuk framework php MVC seperti Codeigniter : copy & paste skrip tersebut ke file index.php

Untuk daftar zona waktu lainnya di dunia bisa klik disini.

Tags : PHP , Timezone
Kategori : Developer , Personal , PHP

0 komentar:

Posting Komentar

Mohon menggunakan kata-kata yang baik ^^